Ini link streaming live streaming dari Piala Asia 2023 antara Indonesia vs Vietnam, ini merupakan laga kedua timnas Indonesia. Indonesia dan Vietnam berada satu grup bersama dengan Irak dan Jepang.
Pada laga sebelumnya, Indonesia dan Vietnam sama-sama menelan kekalahan dan sekarang masing-masing berada diposisi 3 dan 4 di grup D.
Indonesia jika ingin lolos dan masuk 16 besar, harus mengalahkan Vietnam dengan gol tanpa balas.
Link Live Streaming Piala Asia 2023
AFC Asian Cup atau biasa disebut Piala Asia, kembali hadir kepada Anda semua setelah sebelumnya harus ditunda. Piala Asia kali ini berlangsung di Qatar.
Qatar yang sebelumnya menjadi tuan rumah dari Piala Dunia, kembali menjadi tuan rumah untuk kompetisi sepakbola terbesar di benua Asia ini.
Qatar telah menyiapkan 9 stadion bertaraf internasional untuk menjadi tempat diberlangsungkannya pertandingan di AFC Asian Cup 2023 kali ini.
Piala Asia sendiri berlangsung dari tanggal 12 Januari hingga 10 Februari 2024 dengan menghadirkan 24 team dari semua negara di Asia.
Indonesia sendiri berada di Group D bersama dengan Vietnam yang pada Jumat, 19 Januari 2024 akan melangsungkan pertandingan keduanya.
Indonesia dan Vietnam pun sama-sama sudah mengalamai satu kali kekalahan pada pertandingan perdananya. Vietnam harus mengakui ketangguhan Jepang, sedangkan Irak berhasil mencuri 3 poin dari Indonesia yang telah berjuang dengan sangat baik pada laga perdana tersebut.
Berikut ini detail pertandingan antara Timnas Garuda melawan Vietnam:
Match Group D
Match | Stadion | Detail |
---|---|---|
Indonesia vs Vietnam | Abdullah bin Khalifa Stadium | 19 Januari Jam 21.30 WIB |
Baca Juga: Hasil Pertandingan AFC Asian Cup Qatar 2023
Cara untuk menonton match Piala Asia Qatar 2023 pun mudah, Anda dapat mengakses live streamingnya melalui aplikasi streaming terbaik, Vision+.
Untuk link streaming AFC Asian Cup 2023 juga tersedia di akhir artikel ini untuk diakses dengan gratis dan mudah, pastikan aplikasi nonton online, Vision+ sudah terinstal pada ponsel Anda.
Selain Piala Asia atau AFC Asian Cup Qatar 2023, Anda juga bisa menyaksikan berbagai pertandingan olahraga lainnya di Vision+ dengan berlangganan Vision+ Premium Sports.
Untuk pengalaman menonton yang maksimal, Anda bisa menyaksikannya melalui Android TV Vision+ TV, beserta dengan konten-konten Vision+ lain yang bisa Anda pilih.
Mari dukung Squad Garuda untuk meraih kemenangan dan menjadi saksi ketangguhan atlet sepakbola terbaik Tanah Air.
live streaming piala asia Indonesia vs Vietnam